Article archive

XecureBrowser Amankan Online Banking

16/01/2011 09:47
Menggunakan online banking memang praktis. Cukup bermodalkan notebook dan koneksi internet, seluruh transaksi keuangan bisa dilakukan. Apalagi, online banking terbilang aman. Oops, benarkah aman? Ternyata tidak. Kasus perampokan uang nasabah perbankan melalui fasilitas online banking atau...

BlackBerry Balance, Seimbangkan Kerja dan Senang-senang

16/01/2011 09:44
RIM mengumumkan kehadiran fitur BlackBerry Balance di perangkat-perangkat BlackBerry teranyar yang akan keluar tahun ini. Dengan Balance, RIM menjamin pengguna BlackBerry dapat mengelola work and pleasuredengan lebih baik. Jangan salah, BlackBerry Balance tidak ada hubungannya dengan...

Silver Fox: Si Ahli Sabotase

16/01/2011 09:02
Silver Fox. Demikian pembuat worm ini menyebut dirinya. Nama ini muncul pada tubuhworm yang diberi nama "[SabOtagE : PROTOTYPE]". Sesuai namanya, worm batch script ini selalu mencoba melakukan sabotase ke komputer yang berhasil diinfeksinya. Worm  Sabotage...

OpenVPN, Solusi Praktis Remote Office

16/01/2011 08:59
Di tengah situasi lalu lintas ibukota yang selalu macet, pernahkah terbayang di benak Anda untuk melakukan semua tugas kantor dari rumah secara nyaman? Tanpa harus bangun pagi lalu terburu-buru mengejar jadwal kereta, bus, atau duduk lama di belakang kemudi, kita bisa tetap terhubung dengan...

Facebook Luncurkan E-mail Senin?

16/01/2011 08:50
Facebook sedang menggeber Project Titan untuk menyaingi Gmail dan Hotmail. Kabar beredar kencang bahwa Facebook akan meluncurkan fasilitas e-mail mulai Senin besok. Kabarnya, Facebook tak puas dengan fasilitas pengiriman pesan ala "inbox" yang kini mereka miliki. TechCrunch, menyatakan...

RI, Pengguna Facebook Terbesar Kedua Dunia

16/01/2011 08:43
Candytech mencatat pengguna Facebook asal Indonesia hampir mencapai 34 juta anggota. Pengguna Facebook asal Indonesia rupanya terbesar kedua setelah Amerika Serikat. Dalam catatan firma strategi marketingCandytech baru-baru ini, pengguna Facebook asal Indonesia hampir mencapai 34 juta,...

PIN BlackBerry Jadi Alat Jejaring Sosial

14/01/2011 08:40
Fitur BlackBerry Messenger begitu populer dan menjadi salah satu magnet kuat yang menarik minat konsumen untuk memilih smartphone dan layanan dari Research In Motion, Kanada, itu. Bahkan, dalam perkembangannya, model interaksi yang saat ini hanya bisa dilakukan antarpengguna BlackBerry...

BBM Sudah Bisa Tersambung ke Aplikasi

14/01/2011 08:34
Research In Motion memenuhi janjinya untuk membuka platform BlackBerry Messenger. Kelak, komunikasi interaktif tidak hanya dapat dilakukan lewat BBM saja, tetapi juga terhubung ke bermacam aplikasi di BlackBerry. Hal tersebut dikatakan Gregory Wade, Managing Director SEA RIM, saat...

Cara Membuat Password Aman

14/01/2011 08:23
Dari penelitian yang dilakukan Georgia Tech Research Institute di Amerika Serikat banyak orang menggunakan password atau kata kunci yang lemah untuk melindungi akun mereka. Para pengguna internet yang memiliki rekening bank, kartu kredit, atau mereka yang menyimpan informasi pribadi di akun...

Facebook: Kami Tidak Akan Tutup!

14/01/2011 08:03
Jawabannya adalah "Tidak". Jadi, tolong bantu kami mengakhiri kekonyolan ini"  Belum usai isu dalam negri seputar pemblokiran BlackBerry, tadi pagi beredar isu internasional tentang penutupan Facebook pada 15 Maret 2010 mendatang. Tidak cuma ramai di Indonesia. Desas-desus konyol ini telah...
Items: 41 - 50 of 76
<< 3 | 4 | 5 | 6 | 7 >>