Article archive

BlackBerry OS 6 Penuh Inovasi

10/01/2011 08:49
Senin, 10 Januari 2011 08:49   Kuartal ketiga tahun ini, Research In Motion (RIM) bakal meluncurkan BlackBerry OS 6.0. Sistem operasi terbaru ini menegaskan rencana RIM memperluas segmentasi. Bukan cuma kuat di feature bisnis dan sosial, seperti push e-mail dan...

9 Langkah Membersihkan Virus Yahoo Messenger

22/01/2010 09:47
Virus Yahoo Messenger dapat melakukan update layaknya program antivirus dengan mendownload beberapa file dari website yang telah ditentukan. Tak ayal, untuk menyingkirkannya pun terbilang sulit. Simak 9 langkah untuk membersihkan virus paling ganas dan paling banyak mengganggu di awal tahun 2010...

Menyadap Tuhan Melalui Telekomunikasi

21/01/2010 23:02
Mengapa BlackBerry laris-manis? Menurut kelakar yang beredar, musababnya adalah karena banyak orang meyakini ponsel ini antisadap. ”Tak heran Anggota Dewan banyak yang memesan,” canda seorang petinggi di suatu operator penyedia layanan BlackBerry. Kelakar itu kontekstual, baik untuk fenomena...

PayPal Rambah Ponsel

21/01/2010 23:00
Kabar gemmbira bagi Anda yang senang melakukan pembayaran via online. PayPal, salah satu penyedia layanan pembayaran online sudah mulai merasukiponsel. Dengan layanan anyar ini, pengguna dibolehkan mengirim uang secara cepat dan aman untuk pembayaran pribadi, seperti membayar utang pada teman, atau...

OPTIMALISASI SQL

21/01/2010 22:46
JIKA DIIBARATKAN manusia, database adalah sahabat yang patuh dan mengerti pada setiap perintah yang diberikan, sayangnya terkadang tidak berlaku sebaliknya, kita tidak patuh dan tidak mengerti pada “perintah” yang diberikan database. Database kadang dapat “mengomel” dengan berbagai cara, bisa jadi...

Jaringan Lokal Nirkabel

21/01/2010 12:02
Jaringan lokal nirkabel atau WLAN adalah suatu jaringan area lokal nirkabel yang menggunakan gelombang radio sebagai media tranmisinya: link terakhir yang digunakan adalah nirkabel, untuk memberi sebuah koneksi jaringan ke seluruh pengguna dalam area sekitar. Area dapat berjarak dari ruangan...

Heboh! Yahoo Messenger Digoyang Virus Baru

02/11/2009 09:13
Heboh! Yahoo Messenger Digoyang Virus Baru Belum tuntas masalah Conficker yang menebar rasa "was-was" melalui internet, kini sudah ada lagi varian virus baru yang menyusup melalui Instant Messaging (IM). Pengguna IM, khususnya Yahoo Messenger (YM) dan Skype kini kedapatan giliran menghadapi kiriman...

Saatnya Mencicipi BlackBerry Messenger 5.0

02/11/2009 09:10
Saatnya Mencicipi BlackBerry Messenger 5.0 Versi teranyar BlackBerry Messenger sudah diperkenalkan oleh Reseacrh In Motion (RIM). Datang dengan user interface terbaru, BlackBerry 5.0 ini dibekali dengan feature-feature mumpuni, sebagai berikut: New Group Functionality - Memungkinkan Anda membuat...

PhoneSnoop: Mata-mata BlackBerry

02/11/2009 09:07
PhoneSnoop: Mata-mata BlackBerry Wahai pengguna BlackBerry, berhati-hatilah. Siapa tahu pembicaraan Anda selama ini sudah terekam oleh seseorang di dekat Anda. Adalah PhoneSnoop, jenis serangan baru yang menyasar para pengguna BlackBerry. PhoneSnoop merupakan aplikasi install yang membuat seseorang...

Ubuntu 9.10 Resmi Dirilis

02/11/2009 09:04
Ubuntu 9.10 Resmi Dirilis 6 bulan sudah Jaunty Jackalope menemani para penggemar Ubuntu. Kamis kemarin (29/10) Ubuntu 9.10 resmi dirilis, sesuai dengan janji dari Canonical Ltd., perusahaan pembuat distribusi Linux Ubuntu, yang akan merilis versi anyar Ubuntu tiap 6 bulan sekali. Biasanya, Ubuntu...
Items: 61 - 70 of 76
<< 4 | 5 | 6 | 7 | 8 >>